harga dan spesifikasi Dell Vostro 5470

dell yang merupakan salah satu produsen komputer yang telah memiliki pengalaman baik di sektor komputer server desktop maupun notebook mengeluarkan Dell Vostro 14 (5470) dengan spesifikasi hardware yang tinggi dan dengan di lengkapi dengan procesor core i3 terbaru membuat performa dari notebook besutan dell ini menjadi sangat bagus. selain itu Dell Vostro 14 (5470)  ini dirancang dengan desain yang slim dan elegant yang membuat para pemakai nya semakin percaya diri dan modis,

untuk kinerja yang optiomal selain di dukung dengan procesor core i3 terbaru notebook Dell Vostro 14 (5470) ini juga dilengkapi dengan display 14 inch full HD yang akan memberikan resolusi gambar yang sangat tinggi selain itu untuk mendukung kinerja nya notebook Dell ini dilengkapi dengan ram sebersar 4GB, serta dengan dukungan vga intel HD 4000 yang akan memberikan dukungan resolusi yang bagus untuk segi gambar nya. untuk dukungan penyimpanan data telah di sematkan HD dengan kapasitas 500GB yang akan memberikan kapasitas penyimpanan yang sangat lega. untuk spesifikasi Dell Vostro 14 (5470) lengkap dapat anda lihat di bawah ini 

Spesifikasi Dell Vostro 14 (5470) Corei3-4010U
SKU
DE262ELACZK1ANID-162999
Harga
RP 5.990.000
Model
Vostro 14 (5470) Corei3-4010U UMA-UBT
Ukuran (L x W x H cm)
35 x 32 x 25
Berat (kg)
2
Warna
Silver
Ukuran Layar (in)
14.0
Hard Disk
500
RAM
4
Kecepatan CPU
1.70
Fitur Tampilan
Full HD
Fitur
Bluetooth|Email|Wi-Fi|Internet Ready
Garansi produk
Garansi Resmi 1 Tahun
Koneksi Nirkabel
Bluetooth|WiFi

kredit: lazada.co.id

sebagai salah satu notebook yang ditujukan untuk fungsi multimedia dan grafis  Dell Vostro 14 (5470) dilengkapi pula dengan dvdrw  serta kamera webcam dengan resolusi 1megapixel. untuk masalah konektifitas  Dell Inspiron 5437 dilengkapi dengan WIFI, LAN serta BLUETOOTH ( yang memungkinkan anda dapat terkoneksi dengan perangkat mobile lainnya. untuk masalah harga Dell Vostro 14 (5470)di banderol dengan harga di kisaran 5 jutaan ini sebanding dengan kinerja dan hardware yang ditanamkan di dalam nya. untuk ulasan tentang notebook dell yang lain dapat anda liat di kategory dell.

0 comments:

Post a Comment